Text
Kisah Abu Nawas Dan Dongeng Terkenal Lainnya
Tokoh Abu Nawas yang mampu mengatasi berbagai persoalan rumit dengan style humor atau bahkan humor politis ternyata juga tidak hanya ada di negeri Baghdad. Kita mengenal Syekh Jug=ha yang hampir sama piawainya dengan Abu Nawas juga Nassaruddin Hoja sang sufi yang lucu namun cerdas.
KISA24001IS | 398.2 RAH k | Perpustakaan | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain