Anak anak sanggar batagor akan mengadakan pentas keliling kampung. Kali ini bukan kampung sembarang kampung, melainkan kampung toleransi yang ada di kota Bandung. Kali ini ada 5 kampung yang telah …
Bekal selalu menjadi bagian dari kehidupan anak-anak. Di masa sekolah, orang tua menyiapkan bekal agar anak tidak kelaparan dan kesehatannya terjamin. Namun, seringkali tidak semua orang tua selalu…
Halo, teman-teman! Apakah teman-teman pernah melihat koala? Makanan koala adalah daun eukaliptus. Setelah makan, koala harus tidur lama supaya makanan bisa dicerna dengan baik. Akan tetapi, apa jad…
Filiyana yang memiliki rambut keriting ingin memiliki rambut lurus, Dia ingin pergi kesalon untuk meluruskan rambut. Walaupun berbeda bentuk ada ikal, lurus keriting rambut memiliki fungsi yang s…
“Coba jawab yang keras ya, Yan, supaya semua mendengar.” “Iye, Pak!” jawab Yanti keras. “Hahaha!” anak-anak tidak bisa menahan tawa mereka. Didit memukul-mukul mejanya sambil tertawa ke…
Pernahkah adik-adik mengamati serangga apa saja yang sering terlihat di sekitar rumah? Ada banyak, bukan? Apakah kalian tahu nama dan ciri-cirinya? Yuk, terka macam-macam serangga dalam Lomba Tebak…
Mengemas pemahaman antropologi untuk anak-anak sangatlah menarik, apalagi jika mengenal antropologi budaya lewat pengalaman mengunjungi suku-suku pedalaman yang ada di negara-negara di Asia Tenggar…
Bagaimana jika kegiatan berkemah dan percobaan sains dijadikan satu? Ida yang berasal dari Madura harus berbagi kamar dengan Irin yang berasal dari Papua, Nia yang berasal dari Sumatra Barat, dan M…
Kisah tentang SiKancil yang cerdas adalah kisah rakyat yang sudah akrab ditelinga,bahkan sejak generasi ayah dan kakek kita.Buku ini mengompilasi beberapa kisah tentang Si Kancil yang berasal dari …
Si Linjo lahir disuatu malam,di tengah hutan rimba yang sunyi.Kelahirannya lebih cepat dari kedatangan dukun beranak yang di susul sang ayah dari desa.Beruntung,Linjo baik baik saja dan tumbuh sepe…